June 22, 2012

Google Web Font




Cara ini saya sarankan untuk sobat yang font di blog nya masih standart, karena dengan mengganti jenis font di blog, akan memberi tampilan berbeda dan memberikan ciri terhadap blog.

Arial, verdana dan georgia merupakan jenis huruf yang umum terdapat pada blog atau website, dengan layanan google web font sobat bisa merubah dan mengganti jenis-jenis font yang terdapat pada blog dengan jenis font yang disediakan oleh google web font, jenis font yang terdapat pada google web font dapat kita pergunakan dengan bebas, karena google web font bersifat open source.

Langsung aja ke tutorialnya :

1. Masuk ke Google Web Fonts
2. Cari font yang kamu sukai, lalu klik "Quick-Use"
3. Setelah itu kamu akan menemukan script seperti ini (Contoh)

4.Buka tab baru di browser-mu, lalu copy paste link yang ada discript tersebut.


 Seperti di atas
5.Masuk ke Blogger, lalu ke Edit HTML. Cari Kode </head> (untuk mempermudah pencarian tekan CTRL+F)
6. Masukan script yang ada di link font tsb. di atas kode </head>
7. Jeng-jeng..., jadi deh, tinggal save. Tinggal ganti fontnya aja jadi seperti ini (contoh)




 Langsung ae di jajal :) ....



Sumber : -Irvan Khadavi™
                -Shinigami-Xp




Leave a Reply

ATTENTION :

Gunakan kata - kata yang sopan, tidak boleh berkata kotor, SARA dan hal - hal yang negatif lainnya.

"sy gak bisa nih gan.." "ko Error gmna tuh ?" "Gan knapa filmnya gk bisa di download?"
Jika ingin bertanya, sertakan alasannya, gak bisanya dimana? errornya dimana? yang gak bisa didownload yang mana? .___.

Komentar ini menggunakan moderasi, tunggu hingga admin menyetujuinya dan jangan melakukan spam.

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Rasfananta - Ore no Imouto - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan - Redesign by Renaldi Rasfananta